• Post author:
  • Post category:Berita

IMG-20150909-WA0004Semarang | pada tanggal 9 September 2015, Dengan semangat Unimus for the Excellent, Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) mengirimkan delegasi Dosen ilmu Kesehatan dan ilmu keperawatan  dalam pelatihan ajang bergengsi dunia “Emergency Care Management International Health Care Training Center Taiwan”. Program tersebut berlangsung pada tanggal 13-26 September 2015. Dosen ilmu Kesehatan dan Ilmu Keperawatan yang berhasil menembus pelatihan international yakni, Ibu Yunie Armyati. S.Kep.M.Kep.Sp.KMB,  Dian Nintyasari Mustika. SST, Mkes dan Agustin Rahmawati.SST.MKes. Pelepasan para delegasi di hadiri oleh Wakil Rektor I Bidang Akademik, DR. Nurrahman, Wakil Rektor II, DR. Hj. Sri Rejeki, Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan dan Ilmu Keperawatan, Serta tim International Relationship Office (IRO-Unimus)

Taiwan International Healthcare Training Center (TIHTC) didirikan pada tanggal 29 Agustus 2002 oleh Rumah Sakit Taipei, DepartemenIMG-20150909-WA0005 Kesehatan dan Kesejahteraan. The TIHTC pelatihan dan pertukaran program untuk para profesional medis dari seluruh dunia untuk  dilatih di  Taiwan.  Program tersebut adalah Lectures on Emergency Management Services, Emergency Managament, Incident Command System, Emergency Medicine Management, Visitation of Emergency Respon Center, Goverment Health Agencies, dan Medical Emergency Operation Center.

Dengan adanya civitas akademik (Dosen) yang berhasil dalam ajang pelatihan bertaraf international ini, Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) terus mengembangkan dalam pelatihan internasional dan membawa Unimus pada jajaran Universitas Kelas Dunia.

Loading