UNIMUS Terima Kunjungan Cambridge University Press, Bahas Transformative Agreement dan e-Textbook
Semarang, 22 Januari 2026 — Universitas Muhammadiyah Semarang (UNIMUS) menerima kunjungan perwakilan Cambridge University Press & Assessment dalam rangka presentasi dan pengenalan Transformative Agreement serta pemanfaatan e-textbook Cambridge untuk mendukung pembelajaran dan publikasi akademik, Kamis (22/1). Kegiatan yang berlangsung di lingkungan Universitas Muhammadiyah Semarang ini dilaksanakan pada pukul 14.00–15.00 WIB, dengan menghadirkan Jona Giovani, Account […]
![]()