MUNAS IKAMUS 2026 Teguhkan Peran Alumni sebagai Jejaring Strategis UNIMUS yang Berdampak dan Berkarakter

Universitas Muhammadiyah Semarang (UNIMUS) menyelenggarakan Musyawarah Nasional (MUNAS) Ikatan Alumni Universitas Muhammadiyah Semarang (IKAMUS) Tahun 2026 sebagai momentum strategis untuk memperkuat peran alumni dalam mendukung kemajuan universitas dan kontribusi nyata…

Continue ReadingMUNAS IKAMUS 2026 Teguhkan Peran Alumni sebagai Jejaring Strategis UNIMUS yang Berdampak dan Berkarakter

Perkuat Kolaborasi Akademik, FEB UNIMUS Terima Studi Banding Prodi S1 Manajemen UM Bandung

Semarang – Program Studi S1 Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Semarang (FEB UNIMUS) menerima kunjungan studi banding dan benchmarking dari Program Studi S1 Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis…

Continue ReadingPerkuat Kolaborasi Akademik, FEB UNIMUS Terima Studi Banding Prodi S1 Manajemen UM Bandung

Klinik Pratama Unimus Gelar Rapat Kerja Tahunan, Bahas Penguatan Layanan dan Kerja Sama Strategis

Semarang | Klinik Pratama Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) menggelar Rapat Kerja Tahunan pada Selasa (13/01/2026) bertempat di Ruang 208 Gedung Rektorat Kampus Unimus. Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Rektor Unimus…

Continue ReadingKlinik Pratama Unimus Gelar Rapat Kerja Tahunan, Bahas Penguatan Layanan dan Kerja Sama Strategis

Prodi S1 Rekayasa Sipil Gelar Kuliah Umum Bahas Pengendalian Banjir di Kota Semarang

Semarang | Program Studi S1 Rekayasa Sipil Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) menggelar kuliah umum bertema “Pengendalian Banjir dan Pengembangan Sistem Drainase di Kota Semarang”, Senin (12/1/2026). Kegiatan ini menjadi bagian…

Continue ReadingProdi S1 Rekayasa Sipil Gelar Kuliah Umum Bahas Pengendalian Banjir di Kota Semarang

Unimus Tambah Lima Program Studi Baru dan Toreh Prestasi Membanggakan di Tingkat Nasional

Semarang | Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) kembali mencatatkan capaian strategis dalam pengembangan institusi pendidikan tinggi. Melalui konferensi pers yang digelar di Ruang Rektor Gedung Rektorat Kampus Unimus, Jalan Kedungmundu Raya…

Continue ReadingUnimus Tambah Lima Program Studi Baru dan Toreh Prestasi Membanggakan di Tingkat Nasional