UNIMUS LAKSANAKAN PENANDATANGANAN KERJASAMA DAN TENIS PERSABATAN DENGAN UNDIP

Semarang, Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) terima kunjungan dari Universitas DIponegoro (Undip), Selasa 13/8/2024 bertempat di lapangan tenis dan Aula lantai 7 Gedung Kuliah Bersama (GKB) I, jalan Kedungmundu raya no.…

Continue ReadingUNIMUS LAKSANAKAN PENANDATANGANAN KERJASAMA DAN TENIS PERSABATAN DENGAN UNDIP

Ponpes Mahasiswa UNIMUS Terima Kunjungan Study Banding UM Bengkulu dan UM Kudus

Semarang - Sebagai upaya memperdalam pemahaman keagamaan dan memperkaya wawasan tentang manajemen pondok pesantren mahasiswa, Universitas Muhammadiyah Bengkulu dan Universitas Muhammadiyah Kudus gelar kegiatan Study Banding di Pondok Pesantren Universitas…

Continue ReadingPonpes Mahasiswa UNIMUS Terima Kunjungan Study Banding UM Bengkulu dan UM Kudus

Rapat Kerja Tahunan 2024, Mewujudkan Budaya Unggul dan Bereputasi Internasional

Salatiga | Rabu (07/08/2024) Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) gelar Rapat Kerja Tahunan (Rakerta) tahun 2024. Kegiatan digelar di Aula Sumbing dan Semeru Hotel Laras Asri Kota Salatiga. Kegiatan Rakerta dihadiri…

Continue ReadingRapat Kerja Tahunan 2024, Mewujudkan Budaya Unggul dan Bereputasi Internasional

Tingkatkan pemahaman dan kesadaran ilmiah di kalangan pelajar dan mahasiswa melalui Chemistry Expo, yang diselenggarakan oleh Himadikmia Unimus

Semarang | dalam rangka meriahkan festifal pelajar Pancasila Himpunan Mahasiswa Pendidikan Kimia (HIMADIKMIA) Fakultas Ilmu Pendidikan dan Humaniora (FIPH) Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) gelar kegiatan Chemistry Expo, Rabu (7/8/2024) bertempat…

Continue ReadingTingkatkan pemahaman dan kesadaran ilmiah di kalangan pelajar dan mahasiswa melalui Chemistry Expo, yang diselenggarakan oleh Himadikmia Unimus

Unimus jadi Tuan Rumah Penandatangan MoU oleh Majelis Diktilitbang PP Muhammadiyah dengan Universiti Malaysia Kelantan

Semarang | Selasa (6/8/2024) Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) berkesempatan menjadi tuan rumah dalam kegiatan penandatanganan kerjasama Majelis Pendidikan Tinggi dan Pengembangan (Majelis Diktilitbang) Pimpinan Pusat Muhammadiyah dengan Universiti Malaysia Kelantan.…

Continue ReadingUnimus jadi Tuan Rumah Penandatangan MoU oleh Majelis Diktilitbang PP Muhammadiyah dengan Universiti Malaysia Kelantan

D3 Keperawatan Unimus kembali Jalani Visitasi Akreditasi Prodi oleh LAM-PTKes

Semarang | Program Studi Diploma III Keperawatan Fakultas Keperawatan dan Kesehatan (FIKKES) Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) kembali jalani asessmen lapangan Akreditasi Prodi oleh Lembaga Akreditasi Mandiri Perguruan Tinggi Kesehatan (LAMPTKes).…

Continue ReadingD3 Keperawatan Unimus kembali Jalani Visitasi Akreditasi Prodi oleh LAM-PTKes

S1 Informatika UNIMUS Gelar Pengembangan Assessment dan Evaluation Berbasis Digital

Semarang - Tunjukkan komitemen tinggi untuk menghasilkan lulusan yang unggul dan berdaya saing tinggi, Program Studi S1 Informatika Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Muhammadiyah Semarang melalui Hibah Pengembangan dan…

Continue ReadingS1 Informatika UNIMUS Gelar Pengembangan Assessment dan Evaluation Berbasis Digital

UNIMUS Lepas 610 Mahasiswa KKN Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat di Kabupaten Temanggung

Semarang - Tunjukkan komitmen dalam menciptakan generasi yang peduli terhadap masyarakat, Universitas Muhammadiyah Semarang melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) menyelenggarakan pelepasan mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat…

Continue ReadingUNIMUS Lepas 610 Mahasiswa KKN Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat di Kabupaten Temanggung