Read more about the article Program S2 Ilmu Laboratorium Klinis Pertama di Indonesia Hadir di Unimus
Rektor Unimus Prof.Dr. Masrukhi saat menerima SK dari Koordinator Kopertis VI, Prof.Dr. DYP Sugiharto

Program S2 Ilmu Laboratorium Klinis Pertama di Indonesia Hadir di Unimus

Semarang │UNIMUS (02/07/2018) Alhamdulillah, izin pembukaan program Magister Ilmu Laboratorium Klinis (Sains Laboratorium Medis) Universitas Muhammadiyah Semarang telah ditetapkan dengan surat keputusan Kemenristekdikti nomer 452/KPT/I/2018. Salinan Surat Keputusan (SK) dari…

Continue ReadingProgram S2 Ilmu Laboratorium Klinis Pertama di Indonesia Hadir di Unimus
Read more about the article HIMAGI Unimus Gelar Semnas “Peran Gizi Dalam Upaya Pencegahan Penyakit Stroke”
Prof. Hardinsyah, MS. Ph.D selaku Ketua Umum Pergizi Pangan Indonesia Saat memberikan pemaparan

HIMAGI Unimus Gelar Semnas “Peran Gizi Dalam Upaya Pencegahan Penyakit Stroke”

Semarang | Dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Dunia yang diperingati setiap tanggal 7 April, HIMAGI Unimus mengadakan Seminar Nasional yang fokus membahas mengenai penyakit Stroke. Berlangsung di Hotel Gracia Semarang…

Continue ReadingHIMAGI Unimus Gelar Semnas “Peran Gizi Dalam Upaya Pencegahan Penyakit Stroke”
Read more about the article Ini Pesan Prof. Din Syamsuddin Pada Kajian Halal Bi Halal di Unimus
Prof. H.M. Din Syamsuddin berfoto bersama Rektor Unimus, Wakil Rektor Unimus, Pengurus BPH Unimus dan Pengurus PWM Jawa Tengah

Ini Pesan Prof. Din Syamsuddin Pada Kajian Halal Bi Halal di Unimus

Semarang | (25/06/18) Awali hari pertama bekerja usai libur lebaran Idul Fitri 1439 Hijriyah, keluarga besar Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) menggelar “Kajian Kebangsaan” dan Halal Bi Halal seluruh civitas akademika.…

Continue ReadingIni Pesan Prof. Din Syamsuddin Pada Kajian Halal Bi Halal di Unimus
Read more about the article Korkom IMM Unimus Raih Hibah Bina Desa Kemenristek Dikti
Koordinator Komisariat IMM Unimus berfoto bersama pembinan IMM Unimus

Korkom IMM Unimus Raih Hibah Bina Desa Kemenristek Dikti

Semarang │(20/6/2018) Mahasiswa Universitas Muhamadiyah Semarang (Unimus) berhasil meraih prestasi nasional dalam bidang akademik. Kali ini Koordinator Komisariat (Korkom) Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) berhasil meraih pendanaan Program Hibah Bina Desa…

Continue ReadingKorkom IMM Unimus Raih Hibah Bina Desa Kemenristek Dikti
Read more about the article Dua Wirusahawan Muda Unimus Kembali Juarai Kompetisi Bisnis Mahasiswa Indonesia
Tim mahasiswa dari D3 TLM peraih hibah KBMI melalui jasa "Delivery Order Laboratory (DOL)”

Dua Wirusahawan Muda Unimus Kembali Juarai Kompetisi Bisnis Mahasiswa Indonesia

Semarang │(10/06/2018) Mahasiswa D3 Teknologi Laboratorium Medis Fakultas Ilmu Keperawatan dan Kesehatan (Fikkes) dan mahasiswa S1 Pendidikan Kimia Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Muhamadiyah Semarang (Unimus) kembali…

Continue ReadingDua Wirusahawan Muda Unimus Kembali Juarai Kompetisi Bisnis Mahasiswa Indonesia

Mahasiswa Kedokteran CUMCS Malaysia Jalani Student Exchange & Praktek Elektif di Unimus

Semarang │UNIMUS (09/06/2018) Delapan mahasiswa Fakultas Kedokteran Cyberjaya University College of Medical Sciences (CUCMS) Malaysia menjalani Student Exchange dan praktek elektif di Fakultas Kedokteran Unimus selama 3 minggu. Mahasiswa semester…

Continue ReadingMahasiswa Kedokteran CUMCS Malaysia Jalani Student Exchange & Praktek Elektif di Unimus