PENINGKATAN KAPASITAS DOSEN UNIMUS MELALUI LITABMAS
UNIMUS | SEMARANG | (30/01/2016) Telah diselengarakan Seminar dalam rangka “Peningkatan Kapasitas Dosen Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) Melalui Penelitian dan Pengabdian Masyarakat”. Menghadirkan narasumber Direktur Penguatan da Pengembangan Kemenristek DIKTI…