Ulang Tahun ke 2, RSGM Unimus Semarang Tingkatkan Layanan Kesehatan Gigi dan Mulut

Semarang | Dalam peringatan usia yang ke dua, RS Gigi dan Mulut Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus), menyelenggarakan berbagai kegiatan. Di antaranya bakti sosial, senam sehat bersama keluarga RSGM Unimus, serta…

Continue ReadingUlang Tahun ke 2, RSGM Unimus Semarang Tingkatkan Layanan Kesehatan Gigi dan Mulut

D3 Analis Kesehatan Gelar Kuliah Pakar Mikrobiologi Identifikasi Mikroskopis Tuberculosis

Semarang – Penanggulangan Tuberculosis di Indonesia bertujuan memutuskan rantai penularan sekaligus menurunkan insidensi Tuberculosis di masyarakat. Saat ini jumlah penderita Tuberculosis di negara Indonesia masih tergolong tinggi di dunia. Peran…

Continue ReadingD3 Analis Kesehatan Gelar Kuliah Pakar Mikrobiologi Identifikasi Mikroskopis Tuberculosis

Kimia Unimus Gelar Webinar Penulisan Artikel Ilmiah Jurnal Internasional Bereputasi

Semarang - Guna meningkatkan kualitas dan kuantitas penulisan artikel pada jurnal internasional Program Studi Pendidikan Kimia Fakultas Matematika & Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Muhammadiyah Semarang (UNIMUS) menggelar webinar dengan…

Continue ReadingKimia Unimus Gelar Webinar Penulisan Artikel Ilmiah Jurnal Internasional Bereputasi

Unimus Gelar Sosialisasi Panduan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Hibah DRPM Edisi XIII

Semarang – (06/12/2021) Sebagai upaya untuk terus menguatkan dan mempersiapkan strategi pengusulan penelitian dan pengabdian masyarakat serta meningkatkan kualitas jurnal, Universitas Muhammadiyah Semarang (UNIMUS) melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat…

Continue ReadingUnimus Gelar Sosialisasi Panduan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Hibah DRPM Edisi XIII

WEBINAR “GROWTH MINDSET” PENGEMBANGAN DIRI MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG

Kempuan mengembangkan diri dan berinovasi memiliki peranan penting bagi Mahasiswa , sehingga dengan hal ini perlu adanya peningkatan kempuan “mudah dan suka mengembangkan diri” di kalangan mahasiswa. Didalam perjalanan perkebangannya…

Continue ReadingWEBINAR “GROWTH MINDSET” PENGEMBANGAN DIRI MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG